Daftar Harga Gear/Gir Set Motor SSS, SINNOB, DAYTONA, Standar/Original Terbaru November 2019 | HARGA GEAR/GIR MOTOR


Banyak sekali cara untuk mendongkrak akselerasi motor agar lebih bertenaga atau saya lebih prefer menyebutnya Gasspool Gan.. Mulai dari korek-korek mesin, sistem kelistrikan sampai mekanik atau sistem penggerak. Diantaranya adalah penggantian rasio gir/gear motor atau para riders biasa menyebutnya final gear (depan dan belakang) Gir/gear motor ini berfungsi meneruskan tenaga dari mesin ke roda belakang. Meskipun cara ini tergolong murah karena hanya merogoh kocek beberapa puluh ribu saja namun terbukti sangat berpengaruh bagi performa motor.

Ukuran gir/gear setiap motor jelas berbeda, karena disesuai karakter motor. Namun, ukuran gir berbeda itu bukan berarti tidak bisa subsitusi. Dalam urusan gonta-ganti gir ini ada istilah dibuat ringan atau berat. Seperti aplikasi gir belakang besar dikatakan lebih ringan. Sedangkan pemakaian gir belakang kecil disebut dengan istilah dibuat berat.

Semakin besar nilai yang dihasilkan dari perbandingan final gir akan berdampak pada peningkatan akselerasi (tarikan motor menjadi ringan) tapi mengorbankan topspeed. Sebaliknya, semakin kecil hasil perbandingan final gear maka semakin meningkatkan top speed namun akan menurunkan akselerasi motor. Khusus untuk poin peningkatan top speed, tak akan dirasakan secara signifikan karena keterbatasan power motor dalam kondisi standar. Perlu tambahan lain seperti CDI motor racing untuk mendongkrak top speed tersebut.


Harga Gear Motor, Harga Gir Set Motor, Harga Gear Set SSS, Harga Gear Set SINNOB, Harga Gear Set DAYTONA, Harga Gear Set ORI, Harga Gear Satria FU, Harga Gear Ninja 150 RR, Harga Gear Yamaha Vixion, Harga Gear Jupiter Z, Harga Gear Byson

Silahkan Kunjungi Artikel Tentang Daftar Harga Helm Motor Terbaru November 2019, Semoga Bermanfaat ...

Kunjungi terus Website Bengkel Uhuy Agar Anda Menjadi "UHUY" Khususnya Di Dunia Otomotif !!